Senin, 20 Agustus 2012

Jeruk dan Pengolahannya

Jeruk merupakan buah tahunan yang berasal dari Asia. Buah bernama latin Citrus sp. ini dipercaya berasal dari Cina. Sejak ratusan tahun yang lalu, jeruk sudah tumbuh di Indonesia, baik secara alami maupun dibudidayakan.Jeruk telah lama dikenal sebagai buah dengan rasa segar dan bergizi baik. Selain sangat kaya vitamin dan mineral, ia juga mengandung serat makanan yang esensial (sangat diperlukan tetapi tidak dapat diproduksi dalam tubuh) bagi pertumbuhan dan berkembangan tubuh normal. Selain itu, jeruk memiliki rasa asam-manis yang menyegarkan sehingga disukai banyak orang. Karena rasa dan kandungan gizi jeruk tersebut, jeruk banyak diolah menjadi berbagai macam olahan.

Selanjutnya ada sebuah referensi mengenai teknologi pengolahan jeruk. Untuk melihat, silakan klik link berikut. Semoga bermanfaat :)

1 komentar:

phill mengatakan...

suka banget deh makan jeruk

wardah witch hazel purifying serum

Posting Komentar